PERLENGKAPAN UNTUK BEKAL ANAK


Memilih Wadah Makan Anak
WADAH MAKAN HARUS AMAN BAGI ANAK
Menurut Dr. Yadi Haryadi, ahli pangan dari Institut Pertanian Bogor, salah satu cara untuk mengenali bahwa produk tersebut aman untuk makanan ialah dengan memeriksa apakah produk tersebut memiliki tanda aman untuk pangan. Contohnya lambang gelas dan garpu, atau tulisan food grade, atau merupakan merek dagang yang sudah dipatenkan, ada lambang TM (Trade mark) atau R (Registered). Jangan tergiur dengan harga murah. Mahal sedikit meminimalkan risiko kesehatan dan keselamatan keluarga lebih baik daripada menyesal. Bila ada instruksi penggunaan wadah, ikuti instruksi tersebut secara konsisten. Misalkan tidak untuk penggunaan di microwave atau di freezer, dan lain-lain.
TIPS MEMILIH WADAH MAKAN ANAK
  1. Ringan dan praktis untuk dibawa anak
  2. Bergambar karakter lucu dan menarik
  3. Materialnya aman untuk anak (food grade)
  4. Memiliki tutup yang ketat, sehingga makanan dan minuman di dalamnya tidak mudah tumpah sehingga aman untuk dibawa anak
TIWI FUN SET WADAH BEKAL SEHAT ANAK
Tiwi Fun Set terdiri dari sebuah bowl, tumbler dan tas. Dilengkapi cetakan bergambar beruang Tiwi pada tas dan tumblernya. Tumbler dan bowlnya cukup ketat menahan udara dan cairan sehingga isinya tidak mudah tumpah dan lebih tahan lama kesegarannya. Bawa bekal dengan wadah sehat, awal gaya hidup sehat anak Anda.
Sumber: Tuppernews

GAMBAR PRODUK :

Harga Rp : 125.000,-

Harga Rp : 300.000,-